Minggu, 27 September 2015

Ayat-Ayat Cinta

Apa kalian pernah baca novel Kang Abik yang judulnya Ayat-Ayat Cinta? Kang Abik itu nama akrabnya Habiburrahman El-Shirazy. Kalo nggak tau seperti biasa liat di internet geh. :D beliau adalah salah satu novelis favoritku. Tapi postingan kali ini nggak berkaitan dengan novel beliau kok. Walaupun, ini juga tentang ayat-ayat cinta. Lho? Bingung ya?? :D jadi begini, aku punya 3 ayat favorit. Yang ku sebut ayat-ayat cinta. Well, sebenernya sih seluruh ayat yang ada di Al-Qur'an kan memang ayat-ayat bukti cinta Allah kepada kita. Iya kan? Tapiiii, aku memang suka banget sama 3 ayat ini. Ayat-ayat apakah itu?? yang pertama yaitu ayat ke lima dari surah Al-Insyirah,

(فَإِنَّ مَعَ الْعُسْرِ يُسْرًا)

Kemudian ayat cinta yang kedua yaitu ayat ke 82 dari surat Yasin,
(إِنَّمَا أَمْرُهُ إِذَا أَرَادَ شَيْئًا أَنْ يَقُولَ لَهُ كُنْ فَيَكُونُ)

Kemudian ayat cinta yang ketiga yaitu ayat ke 13 dari surah Ar-Rahman,
(فَبِأَيِّ آلَاءِ رَبِّكُمَا تُكَذِّبَانِ)

Artinya cari sendiri ya.. hahaha
Yang jelas aku sukaaaaaaaaaaaa sekali dengan 3 ayat ini. Ayat-ayat ini jauh lebih keren dari semua quote yang pernah ku baca di internet.:D 3 ayat ini juga yang selalu menjadi pengingat dan penguat untukku. Ayat-ayat cinta yang begitu hebat. Apa kalian juga punya ayat-ayat cinta kalian sendiri?^_^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

10 Aktivitas Yang Bisa Kalian Coba #dirumahaja Selain Rebahan.

Hi Gaes. Bagaimana kabar kalian hari ini? Semoga tetap   selalu sehat dan berbahagia bersama orang-oarang tersayang di rumah. Well, hari...