Kamis, 01 Oktober 2015

Down Mode-On

Aku sedang down mode-on. Entah bagaimana rasa-rasanya useless, hopeless, homeless. Kalo homeless mang beneran. Aku ge nggak punya rumah. Pasca insiden pencabutan listrik sekolah oleh PLN praktis aku nggak bisa tinggal dirumah. Listrikku memang masih ikut sekolah. Aku nggak tau cerita lengkapnya, karena saat kejadiaan aku masih di Banjarbaru. Well, rumahku jauh dari desa. Dan aku hanya punya satu tetangga yang memilih untuk mengungsi sementara di Palangka Raya. Jadi listrik ini penting sekali untukku. Yang paling utama, tanpa listrik, tidak ada air. And everybody know that air itu sumber kehidupan. Tidak ada kehidupan yang dapat bertahan tanpa air dalam jangka waktu lama.
Aku benci sekali menjadi tak berdaya. Menjadi lemah dan dikasihani. Banyak yang bersimpati padaku karna insiden ini. Dan itu membuatku. Owh, ayolah jangan begitu kalian tidak membuatku merasa lebih baik. Bahkan hanya semakin membuatku merasa.. terhina.
Hahahaha mungkin aku berlebihan. Tapi aku memang benar-benar sedang bete, suntuk, boring dll, dkk, dsb. Sebaiknya munhkin aku harus mencari beberapa quote-quote motivasi di internet. Semoga down modeku inj segera off.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

10 Aktivitas Yang Bisa Kalian Coba #dirumahaja Selain Rebahan.

Hi Gaes. Bagaimana kabar kalian hari ini? Semoga tetap   selalu sehat dan berbahagia bersama orang-oarang tersayang di rumah. Well, hari...