Rabu, 07 Oktober 2015

Kangen

Tiba-tiba aku kangen pondok. Iya, gini-gini aku pernah mondok di sebuah pesantren di pojokan desa Tambak Beras. Kalau kalian nggak tau dimana itu Tambak Beras, kalian bisa mencari tau di internet. Walaupun cuma 3 tahun, tapi aku berayukur sekali diberi kesempatan untuk bisa mondok di sana. Bertemu dengan banyak teman yang hebat, memiliki guru-guru yang mengagumkan, dan merasakan lingkungan yang kental sekali rasa religiusnya. Rasa-rasanya, masa-masa aku di pondok itu adalah salah satu masa terbaik dari seluruh cerita kehidupanku. Seriously. Banyak pengalaman berharga yang ku dapatkan di sana. Its just like a different world. Sudah lama sekali semenjak aku meninggalkan pondok. Semoga suatu saat Allah mengizinkan aku kembali ke sana, saat aku telah menjadi seseorang yang membanggakan. Aamiin.
Selamat malam, semoga tetap dalam kebaikan. See you.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

10 Aktivitas Yang Bisa Kalian Coba #dirumahaja Selain Rebahan.

Hi Gaes. Bagaimana kabar kalian hari ini? Semoga tetap   selalu sehat dan berbahagia bersama orang-oarang tersayang di rumah. Well, hari...